Mencari ponsel murah yang bagus memang tidak mudah, namun tak ada salahnya kalau konsumen coba lihat spesifikasi Oppo A13.
Siapa tahu cocok dengan HP tersebut. Apalagi selain banderolnya murah, komponen yang tersemat di dalamnya juga tidak terlalu mengecewakan.
Bahkan kalau menurut penilaian admin situshp.id, itu malah termasuk bagus dan worth it buat pelanggan beli.
Sebab pilihan RAM saja sudah 4GB dan 6GB, untuk tahun tahun ini, kapasitas RAM segitu memang sudah dibutuhkan banget, makanya receomended banget.
Tinggal kalian coba cari tahu lebih dalam untuk menentukan apakah komponen lainnya sesuai apa enggak.
Spesifikasi Oppo A13
Pada tahun 2020 yang lalu, tepatnya tangga 14 Februari, telah rilis sebuah smartphone andalan dengan RAM 4GB dan 6GB yang tentunya akan membuat proses multitasking jadi kian lancar.
Baca juga: 16 Spesifikasi Oppo Reno 2 Z Terbaru Dan Harga Terkini
Apalagi faktanya kalau multitasking ini sudah tidak bisa dihindari lagi. Mau siapapun yang pakai, pasti akan melakukannya.
Alhasil sebagai pengguna dituntut untuk memiliki smartphone mumpuni semacam Oppo A13 ini.
Cuma ya walaupun secara komponen sudah mumpuni, pelanggan tetap harus mengenalnya lebih dalam sebelum akhirnya memutuskan untuk membelinya apa tidak.
Dan untuk bisa mengenalnya, Anda cukup memanfaatkan situs kami, apapun yang dibutuhkan pasti ada.
Mau itu kelebihan, kekurangan, harga, atau bahkan spesifikasi lengkap pun punya. Coba sih cek pada data di bawah.
Spesifikasi Oppo A13 Terbaru
Informasi pertama yang bakalan admin ulas adalah mengenai spesifikasi Oppo A13 yang katanya bagus itu.
Baca juga: Spesifikasi Oppo Neo 7, Kelebihan Dan Kekurangan Terbaru
Untuk membuktikan pernyataan tersebut, tentu butuh bukti berupa data data yang benar bukan?
Oleh sebab itu, silahkan cek informasi lengkapnya melalui data berikut.
- OS: Android 9.0 (Pie), ColorOS 6.1
- Chipset: Mediatek MT6765V/ CB Helio P35
- Processor: Octa-core (Cortex-A53 & Cortex-A53)
- GPU: PowerVR GE8320
- Slot MicroSD: Yes
- RAM: 4GB Dan 6GB
- ROM: 64GB Dan 128GB
- Kamera Belakang: 12 MP (wide), 2 MP (macro), 2 MP (depth)
- Kamera Depan: 8 MP (wide)
- Baterai: Li-Po 4230 mAh, non-removable
- Dimensi: 163.9 x 75.5 x 8.3 mm
- Berat: 180 gram
- SIM Card: Dual SIM
- Layar: IPS LCD, 480 nits, 6.5 inches, 720 x 1600 pixels
- WLAN: Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac
- Dual-band: Yes
- Wi-Fi Direct: Yes
- Bluetooth: Yes, 5.0, A2DP, LE
- GPS: Yes, GLONASS, BDS
- USB: Yes, microUSB 2.0, OTG
- Fingerprint: Yes
- Kompas: Yes
- Sensors : Accelerometer, gyro, proximity
- Warna: Fantasy White, Mystery Black, Lake Green
Itulah detail detail spesifikasi Oppo A13 yang ada.
Jadi apakah kalian menyukainya?
Secara kalau misalkan kita perhatikan secara teliti, untuk kamera saja sudah lumayan bagus. Untuk banderol yang murah, 8MP di bagian depan sudah lebih dari cukup.
Kemudian penggunaan konfigurasi Triple cameranya juga cukup kekinian, makanya kalau dilihat secara sederhana. Sebenarnya masih worth it untun tahun ini.
Terlebih di bagian dapur pacu juga sudah pakai 4GB dan 6GB. Dimana kedua pilihan RAM tersebut termasuk besar besar.
Untuk multitasking sederhana mah lebih dari cukup, gak bakalan nge lag.
Jadi bagaimana nih? Sudah yakin untuk membelinya sekarang?
Atau mau coba lihat Spesifikasi Oppo A39.
Harga Oppo A13
Terkait persoalan harga yang murah itu, sebenarnya untuk sekarang cukup susah mencari nominal pastinya. Karena stok barunya juga sudah jarang.
Baca juga: Spesifikasi Oppo Reno 8 T 5G Terbaru Dan Harga Terkini
Sebab telah berhenti produksi. Namun meski begitu, admin punya perkiraan harganya. Dan berikut adalah datanya.
- Harga baru: Rp2,5 jutaan
- Harga bekas: Rp1.4 jutaan
Untuk harga second, tinggal sesuaikan saja dengan kapasitas dan kondisi. Kalau kapasitas RAM 6GB dan kondisinya bagus, paling tidak 1,5 jutaan juga bisa.
Jadi tergantung penjualnya.
Dan untuk perbandingan, bisa juga dengan mencoba melihat spesifikasi Oppo A11K.
Kelebihan Dan Kekurangan Oppo A13
Selain Spesifikasi Oppo A13, tentu pelanggan perlu informasi tambahan agar bisa menyakinkan dirinya.
Baca juga: Spesifikasi Oppo Reno 4 Pro Terlengkap Dan Harga Terkini
Dan untuk kebutuhan tersebut, paling bagus adalah mengetahui soal kelebihan dan kekurangan Oppo A13.
Jika akhirnya Anda benar benar ingin melihatnya, silahkan cek informasi pada tabel berikut.
Kelebihan | Kekurangan |
Memiliki perlindungan tambahan Corning Gorilla Glass 3 | Ukuran kamera belakang sudah ketinggalan jaman |
Mampu untuk loud speaker | Kapasitas baterai masih terlalu kecil |
Mempunyai port audio jack 3.5mm | Belum support fast charging |
Terdapat layanan tambahan berupa radio | Tidak menyertakan NFC |
Pilihan RAM sudah termasuk besar besar | Masih memakai chipset Mediatek |
Penggunakan teknologi Triple Camera sudah kekinian | Belum support jaringan cepat 5G |
Mempunyai Slot MicroSD untuk memori eksternal |
Nah itulah informasi tentang kelebihan dan kekurangannya, jadi apakah sudah ada gambaran akan membelinya atau tidak?
Ya pada intinya adalah semoga artikel tentang spesifikasi Oppo A13 ini bisa menjadi jawaban bagi mereka yang lagi bertanya tanya tentang ponsel tersebut.