Bagi mereka yang lagi cari HP canggih dengan ukuran RAM super besar semacam 8GB, maka Realme Neo GT 3 bisa menjadi jawabannya.
Mengingat ukuran memori yang sudah produsen sematkan juga mencapai 8/256GB.
Tentu fakta ini cukup menjadi bukti kalau spesifikasi yang ia miliki pasti tidak main main dan bisa saja sesuai apa yang kamu cari.
Makanya untuk mengetahui benar atau tidaknya kalau ini cocok buat pelanggan, silahkan kenali produk tersebut secara mendalam.
Apapun yang berkaitan dengannya harus diketahui, pokoknya jangan sampai ada yang terlewat begitu saja.
Realme Neo GT 3
Setelah sebelumnya kami membahas mengenai Realme GT3, maka kini sedikit berbeda. Sebab ada kata Neo di tengahnya.
Baca juga: HP Realme 12C: Harga, Spesifikasi, Dan Keunggulan Terbaru
Sehingga spek yang produsen sematkan juga tidak sama. Soalnya secara varian memang beda. Hanya saja ada sedikit persamaan pada kata kata yang di pakai.
Yaitu sama sama ada GT 3 di bagian belakangnya.
Nah bagi kalian yang pengin tahu lebih banyak soal HP ini, maka silahkan lihat secara seksama melalui poin poin pembahasan yang sudah situshp.id siapkan.
Entah itu soal harga, spesifikasi, sampai dengan keunggulan terlengkap.
Harga Realme Neo GT 3
Berdasarkan bocoran yang sudah kami berikan, apakah konsumen bisa menebak seberapa harga yang produsen tawarkan?
Baca juga: HP Realme 9: Harga, Spesifikasi, Dan Kelebihan Terbaru
Mengingat Realme ini terkenal dengan ponsel murahnya. Jadi apakah kira kira berlaku pada varian ini juga?
Usut punya usut, ternyata harga Realme Neo GT 3 ini memiliki harga Rp6.997.800 pada produk barunya dan Rp3.500.000 pada produk secondnya.
Silahkan pilih versi mana yang sekiranya Anda sukai.
Khusus Admin sendiri, cenderung lebih suka membeli HP Second. Alasannya adalah dengan harga murah, kita bisa dapat HP dengan spek tinggi.
Spesifikasi Realme Neo GT 3
Rilis pada tahun 2022 yang lalu, nampaknya menjadi berkah tersendiri bagi varian ini. Mengingat produsen akhirnya menyematkan teknologi 5G pada HP tersebut.
Baca juga: Realme 50i: Spesifikasi, Harga, Dan List Kelebihan Terlengkap
Bukan tanpa alasan, teknologi 5G ini memang termasuk baru dan masih dalam tahap ujicoba. Namun kecepatan yang dihasilkan tidak perlu Anda ragukan.
Sehingga wajar jika akhirnya membuat ini menjadi laris. Apalagi faktanya banyak komponen lain yang dimaksimalkan juga.
Kalau gak percaya, silahkan cek informasi Spesifikasi Realme Neo GT 3 di bawah.
- SIM Card: Dual SIM 5G
- Dimensi: 163.3 x 75.6 x 8.2 mm
- Berat: 188 gram
- Layar: Super AMOLED, 6.7 inci, 120 Hz, 1080 x 2412 piksel
- Chipset: MediaTek Dimensity 8100
- CPU: Octa Core (Cortex-A78 & Cortex-A55)
- GPU: Mali G610 MC6
- RAM: 8 GB
- ROM: 256 GB
- Slot MicroSD: Tidak Ada
- Kamera Belakang: 50 MP (wide), 8 MP (ultrawide), 2 MP (macro)
- Kamera Depan: 16 MP (wide)
- Baterai: Li Po, 5000 mAh Dan Fast charging 80W
- OS: Android 12, realme UI 3.0
- WLAN: Yes, Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac/6
- Dual-band: Yes
- Wi-Fi Direct: Yes
- Hotspot: Yes
- Bluetooth: 5.3, A2DP, LE, aptX HD
- Infrared: Tidak Ada
- Jack 3.5mm: Tidak Ada
- NFC: Ada
- GPS: Yes, dual-band A-GPS, GLONASS, BDS, GALILEO, QZSS
- USB: Yes, USB Type-C 2.0
- Fingerprint: Yes
- Compass: Yes
- Sensor: Accelerometer, gyro, proximity
- Warna: Asphalt Black, Sprint White, Nitro Blue
Nah itulah beberapa informasi lengkap terkait komponen apa saja yan produsen sematkan kepada ponsel tersebut.
Silahkan nilai sendiri apakah itu worth it buat di beli atau tidak.
Tapi yang jelas, admin cukup merekomendasikan ini buat mereka yang butuh performa ponsel bagus.
Keunggulan Realme Neo GT 3
Tentunya tidak hanya soal harga dan spesifikasi saja. Namun perihal keunggulan Realme Neo Gt3 juga harus konsumen ketahui.
Baca juga: Spek Realme C21Y: Harga Dan List Kelebihan Terbaru
Hal ini bisa menjadi pendorong Anda ketika memutuskan untuk membeli produknya.
Jadi silahkan konsumen lihat dulu daftar keunggulannya.
- Dilengkapi bodi khas mobil balap yang memukau dan enak dipandang
- Memiliki performa kencang berkat gabungan dapur pacu yang cukup bagus
- Memiliki konektivitas NFC 360 derajat, sehingga akan memudahkan pengguna dalam menggunakannya
- Sudah dilengkapi layar AMOLED yang memukau dengan laju penyegaran mencapai 120 Hz
- Memiliki fitur tambahan berupa AG Matte Glass
- Klaim bisa mengisi 100% dalam 32 menit berkat mode fast charging 80 Watt
- Mempunyai proteksi tambahan berupa Corning Gorilla Glass 5
- Terdapat kamera belakang yang beresolusi 50MP dan dilengkapi Triple Cam
- Mempunyai kamera selfie cukup besar dengan 16 Mega Pixelsnya
- Memiliki mode keamanan tambahan berupa Fingerprint
- Support jaringan cepat 5G yang berperforma luar biasa
Nah itulah beberapa informasi yang bisa Anda serap untuk mengenal Realme Neo GT 3 secara penuh.
Intinya ponsel ini memang punya banyak kelebihan. Mengingat harganya juga di atas 5juta, jadi wajar saja.
Akhir kata, semoga artikel ini bisa bermanfaat untuk semua. Terima kasih.