HP Vivo Kamera 3

Dalam membeli sebuah ponsel, ada banyak kriteria yang bisa pengguna pakai, salah satunya adalah memilih HP Vivo kamera 3.

Yah benar sekali, memang HP dengan 3 buah kamera belakang itu ada. Tahu sendiri kan, sekarang teknologi semakin canggih.

Bahkan sebenarnya bukan hanya 3 kamera, yang 4 juga ada. Cuma kebetulan aja yang bakalan kita bahas saat ini adalah yang jumlahnya segitu.

Oleh sebab itu, bagi siapa saja yang sekarang lagi mencari rekomendasinya. Silahkan ikuti artikel ini sampai selesai yah kakak.

HP Vivo Kamera 3

HP Vivo Kamera 3

Menemukan HP Vivo kamera 3 ini sebenarnya termasuk mudah. Sebab produsen ponsel tersebut kebetulan banyak merilis varian yang memiliki kamera dengan jumlah segitu.

Bahkan admin sendiri juga sudah berhasil menyiapkan sekitar 6 buah ponsel yang kriterianya sudah sesuai sama kalian.

Tinggal nanti dicek kembali apakah spesifikasinya sama dengan apa yang dikehendaki atau tidak. Dan untuk mengeceknya, silahkan lihat informasi berikut.

1. Vivo V27 5G

HP Vivo Kamera 3

Vivo V27 5G adalah kandidat pertama untuk mereka yang lagi mencari HP Vivo kamera 3.

Berdasarkan pantauan kami, diketahui kalau ponsel ini sudah memiliki tiga buah kamera belakang dengan masing masing berukuran 50MP, 8MP, dan 2MP.

Dan bukan hanya itu, di bagian sisi depan ada kamera 50MP juga loh. Nah buat yang tertarik lebih jauh, silahkan cek data berikut.

  • Layar: AMOLED 6.78 Inchi
  • Chipset: MediaTek Dimensity 7200
  • Processor: Octa Core
  • GPU: Mali-G610 MC4
  • RAM: 8 GB
  • ROM: 256 GB
  • Kamera Belakang: 50MP (wide), 8MP (ultrawide), 2MP (macro)
  • Kamera Depan: 50MP
  • Baterai: Li-Po 4600 mAh, Pengisian cepat 66W
  • Harga: Rp5.999.000

Eh sudah tahu belum? Daftar HP Vivo RAM 6 baterai 6000 mAh itu apa saja?

2. Vivo V27e

HP Vivo Kamera 3

Buat rekomendasi yang kedua, admin menyarankan pembelian HP Vivo V27e yang nyata nyata sudah menyematkan 64MP + 2MP + 2MP di bagian belakangnya.

Sehingga wajar kan kalau kami memasukan ini ke dalam daftar rekomendasi HP Vivo kamera 3.

Kemudian bagi yang akhirnya mau coba melihat lebih dalam lagi, lihat list berikut.

  • Layar: AMOLED 6.62 Inchi
  • Chipset: MediaTek Helio G99
  • Processor: Octa Core
  • GPU: Mali-G57 MC2
  • RAM: 8 GB
  • ROM: 256 GB
  • Kamera Belakang: 64MP (wide), 2MP (macro), 2MP (depth)
  • Kamera Depan: 32MP (wide)
  • Baterai: Li-Po 4600 mAh, Pengisian cepat 66W
  • Harga: Rp3.527.000

Untuk bahan referensi tambahan, silahkan lihat rekomendasi HP Vivo Ram 8GB baterai 6000 mAh dibawah 2 juta.

3. Vivo V25e

HP Vivo Kamera 3

Lanjut ke rekomendasi ketiga, maka kami memilih Vivo V25e sebagai varian yang bisa Anda cob acari tahu.

Sebab selain sudah termasuk ke dalam kategori HP Vivo kamera 3, nyatanya ia juga bisa dikatakan sebagai ponsel dengan kamera selfie terbaik.

Pasalnya di bagian depannya sudah tersemat 32MP, jadi ini termasuk resolusi tinggi kan? Makanya coba aja sih spek berikut biar nanti bisa memahami komponennya seperti apa.

  • Layar: AMOLED 6.44 Inchi
  • Chipset: MediaTek Helio G99
  • Processor: Octa Core
  • GPU: Mali-G57 MC2
  • RAM: 8 GB, 12 GB
  • ROM: 128 GB, 256 GB
  • Kamera Belakang: 64MP (wide), 2MP (macro), 2MP (depth)
  • Kamera Depan: 32MP
  • Harga: Rp3.698.000

Mantap kan? Tapi BTW, sudah tahu belum daftar HP Vivo RAM 8GB baterai 6000 mAh itu apa saja?

4. Vivo Y35

HP Vivo Kamera 3

Untuk daftar HP Vivo Kamera 3 yang selanjutnya, kami menghadirkan seri Y35 sebagai kandidatnya.

Mengandalkan 3 buah kamera di belakang dan 1 buah di depan. Tentu membuatnya jadi masuk ke kriteria yang konsumen cari.

Tinggal dicek lagi spesifikanya.

  • Layar: IPS LCD 6.58 Inchi
  • Chipset: Qualcomm Snapdragon 680
  • Processor: Octa Core
  • GPU: Adreno 610
  • RAM: 8 GB
  • ROM: 128 GB
  • Kamera Belakang: 50MP (wide), 2MP (macro), 2MP (depth)
  • Kamera Depan: 16MP
  • Baterai: Li-Po 5000 mAh, Pengisian cepat 44W
  • Harga: Rp2.399.000

Kalau sekiranya cocok, beli saja. Kalau tidak, maka bisa coba rekomendasi lainnya.

5. Vivo Y33T

HP Vivo Kamera 3

Buat mereka yang mau HP Vivo kamera 3 harga 2 jutaan, tentu seri Vivo Y33T bisa menjadi jawaban terbaiknya.

Secara harganya cuma 2,3 jutaan. Ini terjangkau di kantongmu kan? Jika iya, silahkan dicek kembali spesifikasi detailnya.

  • Layar: IPS LCD 6.58 Inchi
  • Chipset: Qualcomm Snapdragon 680
  • Processor: Octa Core
  • GPU: Adreno 610
  • RAM: 8 GB
  • ROM: 128 GB
  • Kamera Belakang: 50MP (wide), 2MP (macro), 2MP (depth)
  • Kamera Depan: 16MP
  • Baterai: Li-Po 5000 mAh, Pengisian cepat 18W
  • Harga: Rp2.289.000

Oh ya, tahu gak kalau HP Vivo harga 1 jutaan Ram 6GB itu apa saja?

6. Vivo Y21s

HP Vivo Kamera 3

Untuk rekomendasi terakhir dari HP vivo kamera 3 adalah Vivo Y21S. Dimana banderol ponsel ini merupakan yang paling murah.

Sehingga wajar jika speknya juga yang paling rendah. Ya begini.

  • Layar: IPS LCD 6.51 Inchi
  • Chipset: MediaTek Helio G80
  • Processor: Octa Core
  • GPU: Mali-G52 MC2
  • RAM: 4 GB
  • ROM: 128 GB
  • Kamera Belakang: 50MP (wide), 2MP (macro), 2MP (depth)
  • Kamera Depan: 8MP
  • Baterai: Li-Po 5000 mAh, Fast Charging 18 Watt
  • Harga: Rp1.599.000

Cuma meski spek paspasan, yang penting sudah sesuai kriteria dan harganya murah. Benar bukan?

Demikian informasi yang dapat kami sampaikan, semoga cepat kebele yah kakak.

Dapatkan informasi terbaru dari kami lewat Google News dengan cara klik pada tombol mengikuti pada Google News

Bagikan: