Cara Menggandakan WA Di HP Vivo

Cara menggandakan WA di HP Vivo harus Anda ketahui jika tujuannya ingin menggunakan 2 Whatsapp yang berbeda dalam satu HP.

Apalagi kalau di Indonesia sendiri, kebanyakan HP sudah menggunakan Dual SIM, termasuk brand Vivo ini.

Alhasil dengan penggunaan Dual SIM Card tersebut akan memungkinkan mereka bisa menjalankan dua aplikasi whatsapp adalam satu HP.

Oleh sebab itu, jika Anda memang menginginkan bisa melakukan hal semacam itu. Silahkan lihat informasi dibawah ini.

Cara Menggandakan WA Di HP Vivo

Cara Menggandakan WA Di HP Vivo

Di Indonesia sendiri, aplikasi Whatsapp menjadi salah satu yang paling popular untuk digunakan. Pokoknya diantara semua aplikasi yang fungsinya buat komunikasi, maka WA yang terpopuler.

Bahkan saking banyaknya yang suka, sampai sampai ada pengguna yang kepikiran untuk menggunakan 2 akun dalam satu HP. Dan itu termasuk kamu kan?

Eh mau lihat gak? Tata cara menghapus Cache di HP Vivo paling mudah seperti apa.

Kemudian jika memang begitu adanya, maka ketika kalian ingin meniru trend seperti ini, silahkan cek panduan berikut.

Cara Menggandakan WA Di HP Vivo Pakai App Clone

Cara Menggandakan WA Di HP Vivo

Salah satu metode pengganda aplikasi yang bisa Anda gunakan adalah “App Clone”. Yang mana aplikasi ini termasuk ringan untuk pengguna pakai.

Misalkan saja untuk ukuran penginstalan hanyalah sekitar 16MP. Sementara untuk spek requipmentnya butuh sekitar 50MB-an.

Dan untuk ukuran app Android, maka ini termasuk kecil.

Kemudian bagi yang penasaran dengan bagaimana cara menggandakan WA di HP Vivo pakai App Clone, silahkan lihat panduannya.

  1. Buka Aplikasi App Clone yang sudah terinstall
  2. Pilih aplikasi Whatsapp yang akan digandakan
  3. Kemudian aktifkan opsi “Tampilkan Tombol Kloning”
  4. Tunggu sampai proses clone selesai
  5. Nanti silahkan buka app hasil cloningannya di beranda HP

Sangat mudah bukan? Ya memang begitu. Makanya banyak juga yang memakai metode ini untuk menggandakan aplikasi apapun. Jadi tidak hanya Whatsapp saja.

Eh sudah tahu belum kalau Harga Memperbaiki Layar HP Lepas itu seberapa mahal?

Cara Menggandakan WA Di HP Vivo Pakai Paralel Space

Cara Menggandakan WA Di HP Vivo

Metode kedua yang bisa pengguna lakukan adalah memakai aplikasi Paralel Space yang bisa kalian ambil secara gratis di Play Store.

Adapun untuk rincianya, Paralel Space yang bisa Anda gunakan adalah yang keluaran LBE Tech. Jadi jangan sampai ambil di devolopers lain yah.

Sebab sudah bukan rahasia lagi kalau misalkan App semacam itu adanya banyak, dan bahkan tak sedikit pula yang memakai nama sama.

Makanya sebagai pengguna harus hati hati sebelum melakukan installasinya.

Oh ya, buat yang mau coba pakai, Anda tidak perlu khawatir akan kualitas dari App ini. Sebab jumlah orang yang sudah mendownloadnya saja sudah berjumlah 100 juta orang lebih.

Alhasil banyak yang telah memberikan reviewnya. Dan kalau kalian mau tahu, tinggal cek langsung dalam kolom review/ komentar.

Kemudian bagi yang penasaran dengan bagaimana cara menggandakan Whatsapp di HP Vivo, silahkan cek panduan berikut ini.

  1. Install Aplikasi Parallel Space
  2. Kemudian buka aplikasi Parallel Space
  3. Klik ikon “+” untuk melakukan clone
  4. Centang aplikasi WhatsApp sesuai tujuan awal
  5. Lanjut dengan klik tulisan “Tambahkan ke”
  6. Lalu tunggu sampai prosesnya selesai
  7. Nanti kalau sudah selesai, tinggal lihat App Clone di laman Menu

Bagaimana, apakah Anda berhasil melakukannya?

Yang penting, kalau admin boleh kasih saran adalah jangan gunakan APP semacam ini untuk kebutuhan hal hal penting yang bersifat rahasia atau privasi.

Misalkan kalau WA yang digunakan untuk iseng semata sih no problem. Cuma kalau untuk mendukung urusan urusan penting, mending jangan.

Termasuk juga misalkan mau digunakan untuk clone app semacam mbanking. Nah hal yang yang kayak gitu juga perlu dihindari.

Pokoknya jangan pakai Paralel Space buat menggandakan aplikasi di HP Vivo secara sembarangan.

Oh ya, sudah tahu belum kalau Harga LCD Vivo Y91 Original itu berapa ratus ribu?

Cara Menggandakan WA Di HP Vivo Lewat Dual Space

Aplikasi lain yang memiliki fungsi sama dengan yang sebelumnya adalah Dual Space. Bahkan dari namanya saja sudah ketahuan kan?

Yang mana itu pakai kata “Dual”, sehingga sudah pasti bisa untuk menggandakan.

Adapun untuk tata cara memperolehnya, kalian bisa download melalui play store. Namun jangan sembarangan yah. Sebab banyak juga aplikasi tiruannya. Jadi perlu hati hati.

Kemudian untuk karakteristik app resminya adalah ia dikeluarkan oleh developers bernama DUAL SPACE dengan ukuran 16MB (saat artikel ini terbit).

Sementara itu, untuk jumlah orang yang pernah mendownloadnya sudah mencapai 100 juta orang lebih.

Dimana itu artinya kalau masalah performa tidak usah diragukan lagi. Secara jumlah orang yang pernah merasakan manfaatnya mencapai 100 juta orang lebih.

Kemudian mengenai tata cara menggandakan WA di HP Vivo pakai Dual Space adalah seperti ini.

  1. Install Aplikasinya lewat Play Store
  2. Buka aplikasi Dual Space
  3. Klik tombol icon “+”
  4. Cari dan centang WhatsApp
  5. Lanjut dengan klik tulisan “Clone” yang ada pada bagian bawah
  6. Tunggu prosenya
  7. Kalau sudah, cek dibagian Menu

Nah bisa kan?

Oh ya, sudah tahu belum Harga LCD Vivo Y12 seberapa mahal.

Demikian informasi yang bisa kami sampaikan terkait cara menggandakan WA di HP Vivo. Semoga bisa bermanfaat untuk semua. Good Luck.

Dapatkan informasi terbaru dari kami lewat Google News dengan cara klik pada tombol mengikuti pada Google News

Bagikan:

Tags: