Cara mengembalikan kontak WA yang hilang karena ganti HP memang masih jarang diketahui, karena yang melakukan hal semacam itu masih sedikit.
Tapi kalau misalkan kalian sekarang pengin mencobanya, tapi merasa kesulitan karena belum tahu triknya, maka tidak mengapa.
Nanti admin kasih tau lewat artikel ini.
Yang penting memiliki koneksi internet saja, sebab metodenya memerlukan koneksi data. Alhasil butuh banget sama internet.
Ya kalau memang lagi gak punya paketan, pakai Wifi saja. Minta hotspot ke teman atau saudara. Toh gak bakalan nyedot banyak kok. Paling beberapa MB saja.
Intinya kalau memang penasaran dengan metodenya seperti apa dan pilihannya apa saja, silahkan lihat informasi ini sampai selesai yah kakak.
Cara Mengembalikan Kontak WA Yang Hilang Karena Ganti HP
Mendapatkan HP baru tentu menjadi suatu kesenangan tersendiri, namun apa jadinya kalau misalkan kontak HP yang ada di sebelumnya itu banyak.
Tentu nanti dalam proses pemindahannya jadi cukup merepotkan, secara banyak banget begitu.
Eits, jangan salah sangka. Teknologi jaman sekarang sudah jauh lebih canggih dari yang dulu. Sebab untuk memindahkan kontak WA tidak perlu satu persatu, melainkan bisa langsung semua.
Alhasil jika HP yang lama juga hilang atau mati, kamu masih tetap bisa menampilkannya lagi. Sebab hanya dengan mengatur beberapa hal, maka itu semua bisa terlihat kembali.
Terus buat tutorial cara mengembalikan kontak WA yang hilang karena ganti HP itu seperti apa, silahkan cek informasi berikut ini.
Cara Mengembalikan Kontak WA Yang Hilang Karena Ganti HP Lewat Sinkronisasi Email
Nah metode pertama yang bisa coba kalian terapkan adalah dengan menggunakan bantuan email untuk melakukan sinkronisasi kontak.
Alhasil nanti data kontak yang tersimpan di dalam email akan di import ke dalam ponsel Anda yang baru.
Dengan begitu, maka kalian tidak perlu cape-cape memindahkan kontak WA satu persatu. Sebab nanti akan dilakukan otomatis lewat bantuan email.
Kemudian terkait bagaimana cara mengembalikan kontak WA yang hilang karena ganti HP lewat metode sinkronisasi email adalah sebagai berikut.
- Di HP yang baru, silahkan hubungan ponsel dengan jaringan internet
- Lalu buka akun Gmail dan login menggunakan akun yang dulu ada di HP lama
- Masuklah ke bagian “Inbox” (Pesan)
- Silahkan cari menu dropdown ada tulisan “More”
- Klik bagian tersebut guna menemukan tulisan “Restore Contact”
- Terus klik tulisan itu
- Biasanya nanti kalian akan menemukan daftar kontak yang pernah Anda simpan dalam rentang 30 harian
- SIlahkan lakukan restore ke semua daftar kontak WA
- Caranya dengan pilih “Sinkronisasi ulang” atau “Resync”
Oh ya, buat jaga jaga. Maka setiap kali Anda mendapatkan kontak baru, sebaiknya simpan daftarnya di email. Sehingga kalau nanti mengalami kejadian serupa, akan cukup memudahkan.
Bayangkan kalau misalkan ternyata kalian tidak punya daftar simpanan di email, pasti bakalan kebingungan pas ganti HP kan?
Oh ya, ngomong ngomong, kalian tahu cara melihat nomor WA yang sudah dihapus tanpa aplikasi apa enggak?
Atau soal bagaimana cara melihat pesan WA yang sudah ditarik? Kalau Anda penasaran dengan tutorialnya. Langsung saja cek ke artikelnya.
Cara Mengembalikan Kontak WA Yang Hilang Karena Ganti HP Lewat Sinkronisasi Google Contact
Metode kedua yang bisa Anda terapkan juga adalah dengan menggunakan bantuan sinkronisasi Google Contact.
Ya kalau bisa dibilang, ini metodenya cukup mirip sih. Sebab sama-sama memanfaatkan produk google.
Namun sebenarnya kalau misalkan dilihat lagi panduannya, ini beda kok. Makanya akhirnya admin pisah menjadi tutorial yang kedua.
Kemudian untuk tata cara mengembalikan Kontak WA yang hilang karena ganti HP ternyata adalah seperti ini.
- Pertama-tama, hubungkan ponsel baru dengan jaringan Internet yang dimiliki
- Lalu masuklah ke aplikasi atau website Google Contact (pilih salah satu)
- Login Google Contact pakai akun Gmail yang dulu buat menyimpan kontak di HP lama
- Silahkan cari menu “Trash” di bagian kiri dan masuklah ke menu tersebut
- Lanjut pilih kontak yang ingin dikembalikan, Kalau mau semuanya ya silahkan
- Nanti tinggal klik “Restore” saja untuk mengembalikan semuanya
- Jangan lupa dikemudian hari, simpan kontak baru di Google Contact juga biar enak
Bagaimana, apakah tutorialnya mudah? Mudah mudahan mudah yah kakak?
Secara kalau dipraktekan memang segampang itu. Ya kayak tutorial cara mengetahui pesan WA yang telah dihapus tanpa aplikasi juga sama sama mudah.
Pokoknya kalau butuh tutorial apapun tentang HP, silahkan cari di situshp.id. Sebab hampir semua hal tersedia disini.
Bahkan soal rekomendasi HP yang murah atau yang punya RAM berapa juga ada. Intinya lengkaplah.
Kira kira itu saja sih yang bisa admin sampaikan ke kalian. Semoga informasi tentang cara mengembalikan kontak WA Yang hilang karena ganti hp bisa bermanfaat untuk semua.
Good Luck.